M1129 STRYKER 120MM

M 1129 Stryker ( Foto Military-Today )
M1129 merupakan mortir bergerak dari unit Artileri,kendaraan tempur ini merupakan anggota dari keluarga kendaraan lapis baja Stryker.Sebuah mortir besar Cardom Soltam berukuran 120mm di instal pada kendaraan hal ini mendukung  operasi infantri di berbagai medan tempur termasuk di area perkotaan.Kendaraan ini mulai digunakan oleh Angkatan Darat AS pada tahun 2005.Sistem Artileri di gunakan oleh Tim Tempur Brigade Stryker.Angkatan Darat AS adalah satu satunya operator sistem Artileri ini.Jika diperlukan dalam keadaan tertentu mortir dapat di lepas dan di turunkan dari kendaraan,jangkauan maksimum tembakan adalah 6.800meter,intensitas tembakan mencapai 16 putaran per menit dengan 60 butir amunisi yang disimpan pada lambung kendaraan.
http://informasialutsista.blogspot.com/

Untuk Bataliyon tingkat lanjut akan dilengkapi  amunisi tambahan ukuran 81mm.Persenjataan sekunder terdiri dari senapan mesin atap kaliber 7,62mm sebagai senjata untuk pertahanan diri.http://informasialutsista.blogspot.com/
Armor pendukung mortir M1129 tahan terhadap proyektil 7,62 mm.perlindungan juga dapat di tingkatkan dengan memasang add-on ceramic armor tiles.namun juga dengan appliqué armor kendaraan dapat terlindung dari proyektil 14,5 mm.M1129 juga dirancang untuk tahan terhadap ranjau.selain itu kendaraan juga dilengkapi proteksi NBC dan sistem anti kebakaran.tidak ketinggalan juga dengan sistem perlindungan anti RPG guna mendukung kemampuan dimedan tempur yang lebih kompleks.http://informasialutsista.blogspot.com/






Sistem Artileri M1129 juga dilengkapi dengan sistem manajemen informasi medan.hal ini untuk mempermudah komunikasi antar kendaraan dan pos komando lain,sistem kontrol tembak digital yang di integrasikan dengan alat navigasi.sistem kontrol tembakan digital dioperasikan dalam mode otomatis setelah melakukan dan menerima posisi target dari hasil pengamatan.http://informasialutsista.blogspot.com/http://informasialutsista.blogspot.comhttp://informasialutsista.blogspot.com/http://informasialutsista.blogspot.com//
Carrier mortar di dukung oleh mesin desel Caterpillar 3126 turbocharged berkekuatan 359 hp.mesin dan transmisi dapat di bongkar pasang dalam waktu kurang dari satu jam.begitu juga dengan driving wheels dapat ditukar antara konfigurasi 8x4 dan 8x8.untuk medan biasa menggunakan 8x4 dan untuk medan off road menggunakan 8x8,kendaraan ini tidak dapat berenang atau amphibious.






M1129 dapat diterbangkan oleh C-130 Hercules dan pesawat angkut militer yang lebih besar. Setiap batalyon infanteri Stryker memiliki total 10 operator mortir.
http://informasialutsista.blogspot.com/http://informasialutsista.blogspot.com/

SPESIFIKASI
Masuk Layanan
2005
Kru
5 Orang
Berat
19,4 ton
Panjang
6,69 m
Lebar
2,72 m
Tinggi
2,64 m
Senjata Utama
Mortir 120 mm
Senjata Sekunder
7,62 mm
Jarak Maksimum Tembak

6,8 km
Rate Maksimum Tembakan
16 rpm
Amunisi
60 butir
Mesin
Caterpillar diesel 3126
Tenaga
350 hp
Jecepatan Maksimum
100 km/Jam
Jarak Tempuh
500 km

SAM

Post a Comment

0 Comments