
Pemerintah
Cina belum mengeluarkan pernyataan resmi mengkonfirmasi pelaksanaan
tes.Sebagian para Pejabat Militer Cina bungkam mengenai rincian program
penerbangan siluman mereka.
Dalam
foto tersebut menunjukan bahwa pesawat J-31 secara signifikan lebih kecil dari
J-20 yang merupakan pesawat berteknologi siluman Cina lainnya.Spekulasi dari
para pakar kedirgantaraan bahwa pesawat J-31 dapat digunakan lebih sebagai
pesawat interceptor atau pesawat yang berbasis di kapal induk.Dengan demikian
J-20 akan digunakan sebagai pesawat untuk serangan dengan target kapal dan
target darat dan J-20 bisa menampung banyak rudal.
Berdasarkan
kepoada bocoran informasi dari foto yang dirilis bahwa desain J-31
mengindikasikan bahwa insinyur Cina telah melakukan pekerjaan rumah untuk
mempelajari F-22 dan F- 35 Lockheed Martin.Namun para pejabat Cina mengatakan
mereka tidak mencuri desain siluman dari AS tapi kesamaan antara J-31 dan F-22
dan F-35 yang agak mirip.
![]() |
F-22 Raptor/Lockheed Martin |
![]() |
F-35 AF 1/Lockheed |
![]() |
J-31 Shenyang |
Military.com - Strategi dan Alutsista Militer
0 Comments